Aliran Neoklasik Ekonomi

Aliran Neoklasik Ekonomi ini bersumber dari hasil pemikiran aliran klasik yang berupa kritikan maupun sintesis. Aliran
Neoklasik ekonomi ini sering dianggap sebagai revolusi marginal karena menekankan pada pergeseran dari hal-hal yang menjadi perhatian aliraan klasik mengenai sumber-sumber kekayan dan pembaginnya di antara tenaga kerja, pemilik modal, pemilik tanah ke arah suatu studi tentang prinsip-prinsip yang mengatur alokasi sumber-sumber daya yang langka secara optimal kepada keinginan-keinginan yang ada.

Tokoh-toko dari aliran NeoKlasik ekonomi ini yaitu:
  • Alfert Marshall (1842-1924)
  • Herman H. Gossen
  • Leon Warlas (1837-1910)
  • Irvin Fisher
  • Karl Manger (1841-1921)
  • W. Stanley Jerons (1835-1882)


Dari ke-6 tokoh-tokoh aliran neoklasik ekonomi tersebut, Alfert Marshall yang paling terkenal dalam aliran neoklasik ini. Alfert Marshall mengembangkan hubungan matematis antara variabel-variabel ekonomi yang mampu memperlihatkan bagaimana intensitas keinginan menurun dengan diperolehnya setiap unit tambahan dengan menggunakan perhitungan kalkulus.

Alfert Marshall mengatakan bahwa kekuatan permintaan maupun penawaran akan menentukan nilai suatu barang, selain itu Alfert Marshal juga mengungkapkan mengenai struktur dari perilaku pasar dan hukum hasil yang semakin menurun atau hukum diminishing returns.

Sumber: Lihat didaftar pustaka

No comments:

Post a Comment